Salah satu hambatan bagi travel untuk berkembang ialah karena masih belum mengerti pentingnya mengikuti perkembangan teknologi untuk menghadapi tantangan di dunia serba digital seperti sekarang ini. Memakai sistem digital merupakan solusi supaya usaha Anda tidak mati, sebab usaha yang tak mampu beradaptasi akan tergeser oleh pesaingnya yang sudah lebih dulu melesat memakai sistem digital.

Keraguan muncul karena belum mengerti cara mengimplementasikan sebuah sistem untuk bisnis. Padahal, hal itu bisa dipelajari. Apabila seluruh tim sudah menguasai pemakaian sistem digital tersebut, maka operasional akan semakin lancar dan manajemen perusahaan akan semakin rapi. Sistem digital diciptakan untuk memudahkan operasional bisnis Anda, bukan untuk menghambat. 

Apabila ada bisnis yang merasa operasionalnya jadi terganggu karena menggunakan sistem digital, maka yang harus dilakukan adalah membenahi sumber daya manusia yang menjalankan sistem tersebut. Karena tidak mungkin perusahaan terus bertahan memakai cara manual untuk selamanya, pasti ada titik di mana bisnis memerlukan digitalisasi.

Oleh karena itu, Erahajj memiliki solusi untuk travel yang benar-benar ingin maju dengan menyediakan pendampingan untuk implementasi sistem bagi bisnis travel umrah Anda. Tak perlu khawatir Anda tidak bisa menggunakan sistem, karena tim CS kami akan membantu dan memandu Anda untuk memakai sistem hingga berhasil menguasai pemanfaatan sistem dengan berbagai metode pembelajaran sistem Erahajj.

lalu, apa saja yang bisa Anda lakukan untuk akselerasi implementasi sistem Erahajj untuk transformasi digital travel Anda? Simak selengkapnya dalam artikel berikut.

Cara Mudah Implementasi Sistem Digital untuk Travel Umrah Anda

 

 

  • Lengkapi Data-data Awal Penggunaan Sistem

 

Pada awal pemakaian sistem, Anda dapat melengkapi data awal seperti alamat kantor, logo, identitas travel, penanggung jawab, pembuatan akun untuk login tim Anda, dan lain-lain. Hal ini untuk mempermudah dalam implementasi sistem supaya berjalan dengan lancar.

 

 

  • Pilih Paket Erahajj yang Sesuai dengan Kebutuhan Travel Anda

 

Sebagai langkah awal, Anda dapat memakai paket sistem dengan kapasitas & storage yang kecil terlebih dahulu. Paket sistem di Erahajj bisa diupgrade ke paket yang lebih tinggi apabila nantinya perusahaan Anda membutuhkan kapasitas layanan yang lebih tinggi. Namun, bila kebutuhan transaksi di travel Anda memang sudah besar, kami sarankan untuk langsung berlangganan paket yang lebih tinggi kapasitasnya agar lebih menghemat pengeluaran Anda.

 

 

  • Siapkan Tim untuk Siap Mempelajari Sistem

 

Berpindah dari cara manual ke sistem digital memang membutuhkan waktu, tenaga dan pikiran. Siapkan SDM di travel Anda untuk belajar pemakaian sistem secara intensif. Tentunya tidak mudah di awal, namun jika sudah terbiasa menggunakan sistemnya, maka kinerja tim Anda akan lebih cepat dan efisien. Dorong tim Anda untuk rajin mencoba sistem Erahajj dan rajin bertanya kepada CS saat mengalami kendala dalam pemakaian sistemnya.

 

 

  • Agendakan untuk Mengikuti ETC

 

Salah satu agenda rutin di Erahajj adalah program ETC atau Erahajj Training Center. Pada sesi ETC, akan dibahas tentang penggunaan sistem dari dasar, sehingga tim yang sangat awam sekalipun dapat mengikuti cara implementasi sistem dari awal.

ETC diselenggarakan setiap hari Senin-Jumat secara online melalui Zoom & secara offline di kantor Erahajj. Anda dapat mendaftar terlebih dahulu supaya bisa mendapatkan link zoom ETC.

 

 

  • Manfaatkan Training Offline

 

Selain ETC, Erahajj juga mempunyai agenda training offline onsite di kantor travel Anda. Trainer kami akan datang ke kantor Anda untuk memberikan pendampingan pelatihan selama 3 hari. Anda dapat menghubungi CS kami untuk informasi selengkapnya terkait agenda training & tarifnya.

 

 

  • Siapkan Data untuk Memudahkan Migrasi ke Sistem

 

Selain data awal yang telah kami jelaskan di atas, implementasi sistem digital bisa dimulai dari migrasi data dari manual ke sistem. Jika Anda memiliki data berupa data jamaah, data transaksi, data pemberangkatan, paket umrah, data keuangan, dan sebagainya, bisa Anda pakai untuk simulasi di sistem Anda. Jika sudah siap, Anda pun bisa migrasi sepenuhnya ke sistem digital Erahajj.

 

 

  • Sosialisasikan Penggunaan Sistem

 

Sistem digital tentu memberikan warna berbeda dalam bisnis Anda. Sosialisasikan kepada seluruh tim travel Anda bahwa sekarang operasional travel telah menggunakan sistem digital. Anda juga bisa mensosialisasikannya kepada jamaah supaya jamaah Anda bisa mendownload mobile apps, sehingga bisa menggunakannya untuk transaksi.

 

 

  • Sesuaikan dengan Kebutuhan Bisnis Anda

 

Sistem digital Erahajj mempunyai beragam fitur yang dapat dimaksimalkan untuk memenuhi kebutuhan travel Anda. Namun adakalanya ada fitur yang belum dibutuhkan. Fokus untuk memakai fitur-fitur yang sesuai dengan kebutuhan travel Anda.

 

 

  • Aktif Bertanya di Grup Pendampingan

 

Erahajj menyediakan grup Telegram untuk pendampingan implementasi sistem. Anda bisa bertanya terkait penggunaan sistem kepada CS kami, sehingga ketika ada kendala bisa langsung mendapatkan bantuan lebih lanjut.

Demikian cara mudah mengimplementasikan sistem digital untuk travel Anda. Semakin cepat Anda bertransformasi, semakin cepat pula travel Anda siap melesat di tengah persaingan bisnis travel yang makin ketat. Segera gunakan sistem Erahajj untuk memajukan bisnis Anda!

Kategori : Erahajj
Tags :
digitalisasi implementasi sistem digital sistem digital travel sistem travel
Twit Terbaru
Facebook Erahajj
Tags :
aplikasi manajemen travel aplikasi manajemen wisata aplikasi travel aplikasi travel murah aplikasi travel terbaik aplikasi travel terlengkap aplikasi travel umrah aplikasi travel umroh aplikasi travel umrah terbaik aplikasi travel umroh terbaik aplikasi travel umrah terlengkap aplikasi travel umroh terlengkap aplikasi travel haji aplikasi umrah aplikasi umrah terbaik aplikasi umrah terlengkap aplikasi umroh aplikasi umroh terbaik aplikasi umroh terlengkap aplikasi umrah haji aplikasi umroh haji aplikasi halal tour aplikasi halal travel aplikasi pariwisata aplikasi booking online aplikasi reservasi online sistem manajemen travel sistem manajemen travel umrah sistem manajemen travel umroh sistem manajemen travel terbaik sistem manajemen travel terlengkap sistem booking online sistem reservasi online sistem travel umrah sistem travel umroh sistem manajemen umrah sistem manajemen umroh sistem manajemen wisata sistem manajemen umrah haji sistem manajemen umroh haji sistem manajemen informasi umrah haji sistem manajemen informasi umroh haji sistem informasi umrah haji sistem informasi manajemen umrah haji sistem informasi manajemen travel umrah sistem informasi manajemen travel umrah haji sistem informasi umroh haji sistem informasi manajemen umroh haji sistem informasi manajemen travel umroh sistem informasi manajemen travel umroh haji sistem informasi manajemen travel software manajemen travel software manajemen pariwisata software manajemen wisata software travel terbaik software travel terlengkap software travel haji software travel umrah software travel umroh software umrah software umroh software umrah terbaik software umroh terbaik software umroh terlengkap software pariwisata software halal tour software halal travel software booking online software reservasi online software umrah haji software umroh haji software travel umrah terbaik software travel umroh terbaik software travel umrah terlengkap software travel umroh terlengkap digitalisasi implementasi sistem digital sistem digital travel sistem travel

aplikasi manajemen travel, aplikasi manajemen wisata, aplikasi travel, aplikasi travel murah, aplikasi travel terbaik, aplikasi travel terlengkap, aplikasi travel umrah, aplikasi travel umroh, aplikasi travel umrah terbaik, aplikasi travel umroh terbaik, aplikasi travel umrah terlengkap, aplikasi travel umroh terlengkap, aplikasi travel haji, aplikasi umrah, aplikasi umrah terbaik, aplikasi umrah terlengkap, aplikasi umroh, aplikasi umroh terbaik, aplikasi umroh terlengkap, aplikasi umrah haji, aplikasi umroh haji, aplikasi halal tour, aplikasi halal travel, aplikasi pariwisata, aplikasi booking online, aplikasi reservasi online, sistem manajemen travel, sistem manajemen travel umrah, sistem manajemen travel umroh, sistem manajemen travel terbaik, sistem manajemen travel terlengkap, sistem booking online, sistem reservasi online, sistem travel umrah, sistem travel umroh, sistem manajemen umrah, sistem manajemen umroh, sistem manajemen wisata, sistem manajemen umrah haji, sistem manajemen umroh haji, sistem manajemen informasi umrah haji, sistem manajemen informasi umroh haji, sistem informasi umrah haji, sistem informasi manajemen umrah haji, sistem informasi manajemen travel umrah, sistem informasi manajemen travel umrah haji, sistem informasi umroh haji, sistem informasi manajemen umroh haji, sistem informasi manajemen travel umroh, sistem informasi manajemen travel umroh haji, sistem informasi manajemen travel, software manajemen travel, software manajemen pariwisata, software manajemen wisata, software travel terbaik, software travel terlengkap, software travel haji, software travel umrah, software travel umroh, software umrah, software umroh, software umrah terbaik, software umroh terbaik, software umroh terlengkap, software pariwisata, software halal tour, software halal travel, software booking online, software reservasi online, software umrah haji, software umroh haji, software travel umrah terbaik, software travel umroh terbaik, software travel umrah terlengkap, software travel umroh terlengkap, digitalisasi, implementasi sistem digital, sistem digital travel, sistem travel

messenger icon
messenger icon Chat Dengan Kami